Perkedel Tahu Daging.
Bunda dapat dengan mudah memasak Perkedel Tahu Daging dengan 14 bahan dalam 5 urutan. Begini cara untuk membuat masakan itu.
Bahan makanan dari Perkedel Tahu Daging
- Siapkan 300 gr tahu putih.
- Ambil Secukupnya daun bawang.
- Persiapkan Secukupnya daun seledri.
- Persiapkan 7 buah cabai rawit utk isian (optional).
- Sediakan Tumisan daging.
- Siapkan 100 gr daging giling.
- Persiapkan 1/4 buah bawang bombay besar.
- Sediakan 3 butir bawang putih.
- Sediakan 3-5 sdm air.
- Sediakan Secukupnya lada hitam, garam.
- Sediakan Secukupnya minyak goreng.
- Sediakan Pelapis.
- Sediakan Secukupnya tepung terigu.
- Siapkan 1 butir telur, kocok lepas.
Instruksi memasak Perkedel Tahu Daging
- Panaskan sedikit minyak, tumis bawang bombay dan bawang putih. Masukkan daging giling. Tambahkan air supaya daging tidak kering. Bumbui dan masak hingga matang. Angkat dan dinginkan..
- Siapkan tahu. Hancurkan dengan menggunakan garpu. Tambahkan tumisan daging, daun bawang + seledri. Aduk rata. Koreksi rasa dan bumbui lagi jika perlu..
- Ambil secukupnya adonan, bentuk sesuai selera. Saya buat 7 buah bentuk lonjong diisi dengan cabai rawit. 3 buah bentuk bulat pipih tanpa isi cabai untuk anak saya..
- Gulingkan perkedel ke tepung kering lalu ke kocokan telur. Resep asli tidak dibalur tepung, tapi karena tahu disini sangat lembut dan supaya tidak hancur/ buyar kalau langsung dicelup telur dan goreng, maka saya balur dahulu dengan tepung kering..
- Goreng dengan api sedang hingga keemasan. Angkat dan sajikan segera 🥰.